Monday, July 30, 2012

Topologi Tree

Tree (Pohon) adalah Topologi jaringan yang disebut juga sebagai topologi jaringan bertingkat. Topologi ini biasanya digunakan untuk interkoneksi antar sentral dengan hirarki yang berbeda. Untuk hirarki yang lebih rendah digambarkan pada lokasi yang rendah dan semakin keatas mempunyai hirarki semakin tinggi. Topologi jaringan jenis ini cocok digunakan pada sistem jaringan komputer .




Gambar Topologi Tree :







Kelebihan Dan Kelemahan Topologi Tree yaitu :




Kelebihan Topologi Tree
Seperti topologi star perangkat terhubung pada pusat pengendali /HUB.
Tetapi HUB dibagi menjadi dua,central HUB,dan secondary HUB
Topologi tree ini memiliki keunggulan lebih mampu menjangkau jarak yang lebih jauh dengan mengaktifkan fungsi Repeater yang dimiliki oleh HUB.

Kelemahan Topologi Tree
Kabel yang digunakan menjadi lebih banyak sehingga diperlukan perencanaan yang matang dalam pengaturannya , termasuk di dalamnya adalah tata letak ruangan.

    No comments:

    Post a Comment